Laptop buat kerja dan gaming? Asus VivoBook 15 PRO N580VD
ASUS VIVOBOOK PRO 15 N580VD

Siapa sih yang gak kenal merek asus dijaman now? sukses dengan seri Republic of Gaming nya Asus masih gak kendor nih ngasih produk terbaiknya tapi kali ini dari seri VivoBook alias seri Laptop Elegan tapi dengan spesifikasi yang Gila
Dengan ketebalan hanya 19.2mm laptop ini juga di perkuat RAM DDR4 2400Mhz 8GB yang bisa di ekspansi ke 12GB, layar full HD 15.6Inch SSD 128GB dan HDD 1TB! cukup tinggi untuk sekelas laptop yang notabene bukan laptop gaming
Sebagai metode pendinginan alias cooling, ASUS VivoBook Pro N580 menggunakan sistem dual fan yang terpasang pada CPU dan GPU. Integrasi keduanya, akan sangat efektif untuk mengeluarkan panas yang terjadi ketika notebook dalam keadaan full load
Laptop ini makin canggih karena dibekali Mode Eye Care yang dimana LCD telah diprogram (setting) secara lebih optimal untuk kenyamanan tampilan visual. Penggunaan mode ini cocok untuk bekerja sehari hari, seperti mengedit dokumen dan melihat gambar.
Mode ini
juga merupakan fitur teknologi terbaru yang telah dirancang oleh para engineer
ASUS, dengan mempertimbangkan faktor kesehatan pada mata tadi. Cahaya biru pada
layar akan dikurangi hingga 33 persen. Seperti diketahui ketika komputer dalam
keadaan hidup (bekerja) display akan menampilkan cahaya biru pada rentang
spektrum 450-495 nm.
udah spek gila tapi tetep peduli sama mata usernya!
"kalo speakernya gimana tuh?"
kali ini ASUS menggandeng pabrikan audio asal
Amerika Harman/Kardon untuk menyokong kualitas audio yang memukan di lini
notebook VivoBook-nya ini. Mereka menyatakan kalau keluaran suara pada
perangkat ini dua kali lebih kencang dari notebook premium pada umumnya.
ASUS meletakan dua buah speaker pada VivoBook yakni berada
pada sisi bawah bersebelahan dengan exhaust untuk masuknya udara dengan ruang
sebesar 8cc beserta teknologi smart amplifier. ASUS VivoBook Pro N580 juga
merupakan perangkat yang cocok untuk dijadikan alternatif notebook untuk
keperluan multimedia.
Smart Amp diklaim ASUS, mampu
memaksimalkan kualitas audio yang kencang namun tetap jernih dan terdengar
enak. Teknologi ASUS Smart Amp membuat VivoBook Pro menghasilkan volume audio
3,2 kali lebih kencang, 2,5 kali lipat lebih nge-bass, 3 kali lebih bertenaga
dari notebook ASUS lain, yang belum mengadopsi teknologi tersebut.
Setiap speaker punya tugas masing-masing. Yang atas ini
untuk bass dan frekuensi sedang. Dan 2 lainnya untuk frekuensi sedang sampai
tinggi Speaker bawah ini punya 5-magnet supaya suara lebih keras.
Berikut spek lengkap dari laptop ini.
Main Spec.
|
ASUS VivoBook Pro N580
|
CPU
|
Intel® Core™ i7 7700U Processor (4M Cache, up to
3.5GHz)
|
Operating System
|
Windows 10 Home
|
Memory
|
8GB DDR4 2400MHz SDRAM
|
Storage
|
1 TB + 128GB SSD
|
Display
|
15,6” (16:9) LED backlit FHD (1920x1080) Glare Panel
with 100% sRGB
|
Graphics
|
Nvidia GTX 1050 VRAM 4GB GDDR5
|
Input/Output
|
1 x Type C USB3.0 (USB3.1
GEN1), 1 x Fingerprint (On selected models), 1 x HDMI, 1 x USB 3.0 port(s), 1
x Microphone-in/Headphone-out jack, 2 x USB 2.0 port(s)
|
Camera
|
VGA Web Camera
|
Connectivity
|
Integrated 802.11a/b/g/n/ac (WIDI Support), Bluetooth V4.1
|
Audio
|
Built-in Stereo 1.6 W
Quad-Speakers And Digital Array Microphone
ASUS SonicMaster Premium
Technology
|
Battery
|
3 Cells 42 Whrs Battery
|
Dimension
|
(WxDxH) 361.4 x 243.5 x
17.9 mm
|
Weight
|
2 Kg with Battery
|
Colors
|
Rose Gold, Royal Blue,
Quartz Grey
|
Accessories
|
Exclusive Sleeve, Mini Dock
|
Warranty
|
2 tahun garansi global
|






No comments